RUANG LINGKUP
ANALISIS MAKROEKONOMI
v
Makroekonomi adalah teori dasar kedua dalam ilmu
ekonomi. Teori dasar lainya adalah mikroekomi. Teori mikroekonomi menganallisis
kegiatan suatu perekonomian dengan melihat bagian-bagian kecil dari keseluruhan
kegiatan ekonomi. Manakala makroekonomi melihat kegiatan ekononomi dengan
memperhatikan gambaran kegiatan ekonomi secara menyeluruh.
v
Dari segi analisisnya ,teori mikro ekonomi
menganalisis bagaimana suatu masyarakat menyelesaikan 3 persoalan. (a) apakah
jenis barang-barang yang perlu
diproduksi? (b) bagaimanakh caranya barang-barang tersebut diproduksikan? (c
)untuk siapakah barang-barang tersebut di produksikan?
v
Analisis dalam makroekonomi pada hakikatnaya
menerangkan (a) bagaimanakah kegiatan
ekonomi ditentukan dan apakah faktor-faktor penentunya? (b) masalah- masalah
apakah yang selalu dihadapi setiap perekonomian? (c) apakah tujuan
kebijakan-kebijakan pemerintah dan bagaimanakah bentuk kebijakan pemeriintah
untuk mengatasi masalah ekonomi dan mencapai tujuan-tujuan tersebut?
v
Ahli-ahli ekonomi selalu mengamati prestasi kegiatan perekonomian dari waktu ke waktu
untuk mencapai kebutuhan tersebut perlu di perhatikan data statistik yang
menggambarkan perubahan-perubahan dalam kegiatan ekonomi Negara . data
statistik tersebut dinamakan indikator makroekonomi atau macroeconomic indicator. Terhadap banyak jenis indikator
makroekonomi atau pengamat makroekonomi. Dalam analisis makroekonomi , yang
terutama perlu diperhatikan adalah pendapatan nasional (PDB dan PNB), tingkat
pertumbuhan ekonomi, pengangguran dan tingkat pengangguran,inflasi dan neraca
pembayaran.
v
Kegiatan ekonomi tidak selalu mencapai efisiensi
yang diharapkan,yaitu tidak mencapai kesempatan kerja penuh secara terus
menerus. Dalam teori, untuk memberi gambaran tentang efisiensi kegiatan
ekonomi, perlu diperhatikan perbedaan di antara KNK-potensial dan
KNK-sebenarnya dan mengenai konjungtur.
v
Kegiatan ekonomi yang tidak efisien meninbulkan
berbagai masalah makroekonomi, yaitu masalah-masalah yang mempengaruhi keseluruhan
ekonomi . masalah-masalah tersebut adalah pengangguran,pertumbuhan yang
lambat,inflasi dan ketidak keseimbangan neraca pembayaran.
v
Telah di katakan, mekanisme pasar tidak dapat
mewujudkan tingkat kegiatan ekonomi Negara yang efisien secara terus menerus.
Hal ini menimbulkan berbagai masalah ekonomi dan diperlukan kebijakan
pemerintah untuk mengatasinya. Dalam mengatasi masalah yang di hadapi
keseluruhan ekonomi, kebijakan pemerintah mempunyai tujuan-tujuan berikut :
menstabilkan kegiatan ekonomi, mencapai tingkat kesempatan kerja penuh tanpa
inflasi, menciptakan pertumbuhan ekonomi yang teguh, menghindari masalah
inflasiyang tinggi dan mewujudkan neraca pembayaran yang kukuh.
v
Kebijakan pemerintah yang digunakan untuk
mengatasi masalah-masalah ekonomi yang telah diterangkan dibedakan kepada tiga
bentuk tindakan yaitu kebijakan moneter dan kebijakan segi penawaran. Dalam
kebijakan fiskal akan dibuat perubahan dalam pengeluaran pemerintah atau pajak
untuk mempengaruhi tingkat pengeluaran agregat. Dalam kebijakan moneter yang
dilakukan adalah membuat perubahan dalam penawaran uang atau suku bunga untuk
mempengaruhi pengeluaran agregat. Kebijakan segi penawaran dilakukan untuk
mengurangi pajak , memberikan insentif fiskal, memberi subsidi dan menyediakan infrastruktur
yang baik untuk menaikan efisiensi kegiatan perusahaan-perusahaan.
Mengembangkan infrastruktur dan membuat peraturan yang kondusif kepada suasana
usaha yang baik juga perlu dilakukan.
tolong di lengkapi lagi
BalasHapusterima kasih ya udah berkunjung... :)
BalasHapusbarang kali perlu untuk bertukar informasi ini num hp saya 089660586637
FB : fugiforeverr@yahoo.co.id
twitter : abnie abdul
:)